Warga Geger Jelang Jumat, Gudang Rokok Diduga Ilegal di OKU Terbakar
Jumat, 05 Februari 2021 - 15:06:00 WIB

Sementara, Ica salah satu karyawan gudang rokok yang terbakar ketika dibincangi awak media juga tidak mengetahui pasti penyebab terjadinya kebakaran tersebut. "Ini memang gudang rokok sudah lama beroperasi," katanya.
Pantauan, api melahap hampir seluruh bagian atap gudang termasuk isinya. Banyak rokok yang masih utuh tidak terbakar diselamatkan petugas dan warga.
Api baru bisa dijinakkan setelah beberapa mobil pemadam kebakaran (Dmkar) tiba di lokasi. Petugas masih menyelidiki penyebab kebakaran yang terjadi sekitar pukul 11:03 WIB.
Editor: Berli Zulkanedi