get app
inews
Aa Text
Read Next : Polda Sumsel Tangkap 2 Pelaku Curanmor yang Viral di Media Sosial, 1 Perempuan

Saksi Sumbangan Rp2 Triliun Akidi Tio Bertambah Jadi 6 Orang, Polisi: Bisa Naik Statusnya

Kamis, 05 Agustus 2021 - 20:40:00 WIB
Saksi Sumbangan Rp2 Triliun Akidi Tio Bertambah Jadi 6 Orang, Polisi: Bisa Naik Statusnya
Keluarga Akidi Tio dipulangkan polisi usai diperiksa sembilan jam, Senin (2/8/2021) malam (Foto: Antara)

Termasuk juga memastikan tim penyidik akan terus menelusuri identitas pemilik nomer rekening yang tercantum dalam bilyet giro (bukti pencairan) dana hibah senilai Rp2 triliun dari saksi Heryanti Tio.

"Masih menunggu jawaban pihak otoritas perbankan (Bank Indonesia) terkait izin pemeriksaan identitas," ujarnya.

Sebab meskipun Kapolda sudah memaafkan perbuatan para saksi tersebut bukan berarti proses hukum akan dihentikan, melainkan akan diselesaikan hingga tuntas.

"Permintaan maaf itu secara pribadi dari kapolda, tapi secara permasalahan (hukum) masih kami gali dan masih kami selidiki," tukas-nya.

Editor: Kastolani Marzuki

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut