get app
inews
Aa Text
Read Next : Palembang Jajaki Kerja Sama Paket Wisata dengan Lampung

Pria Ini Incar Para Janda, Usai Menikmati Malam Pertama Kabur Membawa Harta

Rabu, 24 Maret 2021 - 06:12:00 WIB
Pria Ini Incar Para Janda, Usai Menikmati Malam Pertama Kabur Membawa Harta
Polisi menangkap pelaku penipuan dengan korban empat janda di Palembang. (Foto: Ilustrasi/ist)

Setelah dua hari tinggal bersama, pelaku membangunkan korban yang tidur dan berpamitan untuk pergi ke Bangka beberapa lama.

"Tapi setelah siangnya korban yang ingin menghubungi pelaku mendapati kalau poselnya dan (ponsel) milik anak korban sudah hilang. Pelaku pun tidak bisa dihubungi lagi," katanya, Selasa (23/3/2021).

Berdasarkan pengakuan pelaku, ia mengenal korban dari sebuah grup Facebook menjalin tali silaturahmi (MTS) janda-duda. Dimana modus serupa juga sudah dilakukannya kepada tiga korban lainnya.

Editor: Berli Zulkanedi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut