get app
inews
Aa Text
Read Next : Deretan Contoh Surat Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WhatsApp

Contoh Surat Penawaran Barang dan Jasa yang Baik dan Benar

Rabu, 24 Agustus 2022 - 19:33:00 WIB
Contoh Surat Penawaran Barang dan Jasa yang Baik dan Benar
Contoh surat penawaran (Foto: Getty Images)

Contoh Surat Penawaran Harga

PT Tunggal Jaya
Jl. merpati Nomor 11 Semarang
Telepon dan Fax (0274) 575689


Yogyakarta, 20 Desember 2019
Nomor : 7/BT/VI/2019
Lampiran : –
Hal : Penawaran Harga

Kepada Yth. Bpk. Anton (pemilik Toko Sumber Makmur)
Jl. Kartini No. 16, Jakarta

Dengan hormat,
Kami dari PT Tunggal Jaya bermaksud menawarkan produk kepada Bapak Anton selaku pemilik Toko Sumber Makmur. Penawaran menarik tersebut khusus kami berikan dalam rangka peluncuran jenis produk terbaru. Berikut daftar harga yang kami tawarkan:

- TV LED 32 inch dengan merek Samsung seharga Rp2.200.000
- Laptop Acer 14 inch dengan merek Acer seharga Rp3.700.000
- Speaker dengan merek Polytron seharga Rp1.400.000
- AC dengan merek LG seharga Rp3.500.000.

Jika berminat pada produk dengan harga yang kami tawarkan tersebut, ada beberapa metode pembayaran yang dapat dilakukan untuk menyelesaikan transaksi, yaitu:

- Pembayaran dengan cash pada saat barang diantar ke toko
- Pembayaran dengan kartu kredit (BCA dan Mandiri)
- Pembayaran dengan cicilan sebanyak 4 kali dan DP sebesar 50% dari harga barang.

Demikian surat penawaran harga ini kami sampaikan dengan harapan bahwa Bapak berminat pada produk yang ditawarkan. Atas perhatiannya, kami mengucapkan terima kasih.

Direktur Utama

PT Tunggal Jaya
TTD
Fahri


Nah, itulah beberapa contoh surat penawaran yang baik dan benar. Semoga bermanfaat.

Editor: Komaruddin Bagja

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut