Tembok Penahan Air Teluk Seruo Ambruk, Pengawas Proyek Sebut karena Faktor Alam
Selasa, 19 Desember 2023 - 12:21:00 WIB
Menurutnya, bangunan yang ambruk segera diperbaiki. "Alat berat sudah kita persiapkan, kita pastikan diperbaiki," ucapnya.
Sementara itu, Yongki salah satu warga sekitar menilai semestinya pengerjaan proyek tersebut telah mempertimbangkan cauaca alam. Sehingga, kata dia kejadian ini bisa dicegah.
"Kalau memang dia bilang ini bencana alam memang benar tidak ada yang bisa menghalangi, namun di sisi lain kekuatan air itu bisa diukur," katanya.
Editor: Kurnia Illahi