Kejati Geledah Kantor Dinas Pertanian Sumsel, Kasus Dugaan Korupsi Serasi di Banyuasin
Selasa, 19 Juli 2022 - 11:59:00 WIB
"Anggaran tersebut turun ke Dinas Pertanian Provinsi Sumsel yang kemudian pelaksanannya dilakukan Dinas Pertanian Banyuasin. Jadi untuk pelaksanaan Program Serasi tersebut dilaksanakan di Kabupaten Banyuasin," katanya.
Pantauan di lapangan, rombongan penyidik dari Kejati Sumsel langsung masuk ke Kantor Dinas Pertanian Sumsel di saat jam kerja baru dimulai
Editor: Berli Zulkanedi