3 Karyawan Rumah Makan Siap Saji di Palembang Keracunan, 1 Tewas dan 2 Kritis
Minggu, 14 Maret 2021 - 20:20:00 WIB

Sedangkan dua karyawan lainnya, Imam dan Dika masih dirawat intentif di rumah sakit dengan kondisi kritis.
“Dari hasil pemeriksaan sementara, ketiga pegawai rumah makan siap saji tersebut keracunan makanan,” ucapnya.
Kasus dugaan keracunan makanan itu sudah ditangani petugas Polresta Palembang dan Polsek Seberang Ulu 1. Petugas juga sudah mengolah tempat kejadian perkara (TKP) dan mengamankan sampel makanan untuk diuji laboratorium.
Editor: Kastolani Marzuki