Polikia, tempat makan yang menyediakan kuliner dari sepuluh negara. (Foto: Bambang Irawan)

Kreatifitas dengan balutan keberanian mereka kini mulai berada di jalan yang benar untuk sukses. Meraih menyajikan makanan dari sepuluh negara dengan harga yang sangat bersahabat, mulai Rp15.000 hingga 26.000.

Di tempat ini, selain menawarkan minuman yang kebanyakan dari Thailand, juga menyediakan makanan seperti french fries, Italian Meatball, la Bomba asal Spanyol, Kelewele dari Afrika, Sushi, Katsu Sando, Buffalo Wings, Guochuan, Nachos dan Ciskut dari negeri tetangga Malaysia. “Snack Indonesia semisal Cireng tetap ada,” kata Wahyu.


Editor : Berli Zulkanedi

Sebelumnya
Halaman :
1 2 3

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network