Dokter Tirta. (Foto: Dok/iNews.id)

Kejadian penganiayaan terhadap perawat RS Siloam Sriwijaya ini sendiri sempat viral di media sosial setelah pelaku membabi buta melakukan pemukulan terhadap seorang perawat, Chistina Remauli (27).

Terbaru, Satuan Unit Reskrim Polrestabes Palembang diketahui telah mengamankan pelaku. Pelaku diamankan di kediamannya di Kabupaten Ogan Komering Ilir, Sumatera Selatan. Saat ini, pelaku masih dalam pemeriksaan oleh unit Reskrim Pidana Khusus Polrestabes Palembang.


Editor : Berli Zulkanedi

Sebelumnya
Halaman :
1 2 3

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network