Puluhan sapi di Kabupaten Lahat positif terjangkit PMK. (Foto: Ilustrasi/Ist)

Saat melakukan pantauan di lapangan, sapi-sapi tersebut belum ada yang mati. Pihaknya pun langsung memberikan asupan makanan berupa campuran telur ayam, asam, gula merah, temulawak, jahe dan kunyit. Sedangkan untuk kukunya langsung diobati. Sementara untuk sapi di wilayah Desa Muara Siban, pihaknya juga telah menyuntikkan antibiotik dan pengobatan secara herbal.

“Sudah kita berikan penanganan. Untuk yang terinfeksi PMK, penyembuhannya selama 30 hari, hanya saja, 14 hari mayoritas hewan ternak sudah mau kembali makan rumput,” katanya.


Editor : Berli Zulkanedi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network