get app
inews
Aa Text
Read Next : 643 Perawat Meninggal Selama Pandemi, Begini Tanggapan PPNI

Seleb TikTok Ini Alami Pelecehan Seksual saat Bikin Konten di Taman

Sabtu, 21 Agustus 2021 - 22:41:00 WIB
Seleb TikTok Ini Alami Pelecehan Seksual saat Bikin Konten di Taman
Ayesha Akram, sang Tiktoker cantik seleb TikTok mendapatkan serangan saat merekam video di taman. (Foto: Ist)

Menteri Penerangan Pakistan Fawad Chaudhry mengatakan beberapa tersangka telah diidentifikasi dan penangkapan dilakukan. "Kami sedang mengerjakannya dengan kecepatan penuh," terangnya. "Perdana Menteri juga telah memperhatikan,” katanya.

Rekaman insiden itu telah menjadi viral dan memicu kemarahan publik di Pakistan. Penyanyi dan penulis lagu Pakistan, Farhan Saeed, menulis di Twitter bahwa dia "jijik, marah, patah hati, dan malu."

"Malu menjadi seorang pria hari ini, malu bahwa orang-orang di negara ini terus melakukan tindakan mengerikan ini setiap hari, malu bahwa hukum negara saya tidak menggantung predator ini sehingga ini tidak terjadi lagi," tulis dia, seperti dikutip dari news.com.au, Sabtu (21/8/2021).

Editor: Berli Zulkanedi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut