get app
inews
Aa Text
Read Next : Rumah Sakit di Palembang Tambah Ruang ICU Antisipasi Lonjakan Kasus Covid

PPKM Skala Mikro di Diperpanjang, Palembang Akan Razia Masker di Jalanan

Jumat, 21 Mei 2021 - 10:46:00 WIB
PPKM Skala Mikro di Diperpanjang, Palembang Akan Razia Masker di Jalanan
Wali Kota Palebang Harnojoyo. (Foto: Dok/Dede)

Selama periode tersebut kasus positif di Palembang mengalami lonjakan sampai seluruh kecamatan masuk zona merah Covid-19.

Oleh karena itu pada perpanjangan PPKM kali ini wali kota meminta tim gabungan di seluruh posko PPKM mikro lebih keras menggencarkan upaya pencegahan Covid-19 terhadap masyarakat terutama kepatuhan menggunakan masker yang dinilai mulai berkurang.

Bahkan ia meminta para petugas rutin melaksanakan razia di jalanan untuk menjaring masyarakat yang tidak menggunakan masker karena sanksi-sanksi terkait prokes di dalam perwali masih berlaku.

Pencegahan harus digencarkan karena pihaknya juga tengah mengoptimalkan upaya penanganan di rumah sakit agar kasus aktif dan meninggal menurun serta kasus sembuh meningkat.

Editor: Berli Zulkanedi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut