Beruntun 3 Wali Kota Cimahi Tersangka Korupsi, Ini Perasaan Firli
Sabtu, 28 November 2020 - 16:50:00 WIB
Firli berharap kasus Ajay Priatna menjadi pembelajaran para kepala daerah agar tidak melakukan korupsi karena mereka dipilh melalui proses demokrasi pemilihan langsung.
"Jangan khianati amanah yang diberikan oleh rakyat. Kepala daerah dengan kewenangan yang dimiliki sebagai amanah jabatan, diharapkan membuat kebijakan yang semata-mata berfokus pada kesejahteraan warganya," ucapnya.
Editor: Berli Zulkanedi