Kasus Covid-19 di Sumsel terus melandai di pekan kedua Maret 2022. (Foto: Ilustrasi/Ist)

Berdasarkan data yang dilihat dari website http://covid19.go.id, Jawa Barat menjadi penyumbang terbanyak kasus terkonfirmasi Covid-19 yakni 7.194 kasus, kemudian disusul DKI Jakarta 3.569 kasus dan Jawa Timur 2.769 kasus.

Kemudian, dilaporkan juga kasus yang sembuh dari Covid-19 pada hari ini tercatat 55.128 orang. Sehingga total sebanyak 5.226.530 orang sembuh. Sedangkan jumlah yang meninggal bertambah 401 orang. Sehingga total meninggal menjadi 150.831 orang.

Berikut 10 provinsi dengan penambahan kasus Covid-19 terbanyak per Selasa, 8 Maret 2022:

1. Jawa Barat :  7.194 

2. DKI Jakarta : 3.569

3. Jawa Timur : 2.769

4. Jawa Tengah : 2.682

5. DI Yogyakarta : 1.916

6. Banten : 1.448

7. Nusa Tenggara Timur : 1.349 

8. Kalimantan Timur : 1.299

9. Sumatera Utara : 942

10. Kalimantan Barat : 675


Editor : Berli Zulkanedi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network