Belasan hektare lahan terbakar di Ogan Ilir Sumsel. (Foto: Antara)

Koordinator Pencegahan Karhutla Manggala Agni Daops Sumatera XIV Ogan Ilir dan Banyuasin Ujang Sultan mengatakan, api kembali membesar sekitar pukul 19.00 WIB dengan begitu tim satgas karhutla masih berjibaku memadamkan api di lokasi tersebut.

"Belum sempat istirahat api kembali membesar kami masih berjuang memadamkan," ujarnya.

Kebakaran di Desa Palem Raya tersebut terjadi yang kedua kalinya selama bulan Juli 2021 ini, kondisi cuaca yang kering dan berangin menyebabkan api sangat sulit dipadamkan. "Apalagi merupakan lahan mineral, sehingga memang rawan," ucapnya.


Editor : Berli Zulkanedi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2 3
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network