get app
inews
Aa Text
Read Next : Cuaca Esktrem, Warga Sumsel Diminta Siaga Bencana

Jelang PSU di PALI, Ini yang Dilakukan PDI Perjuangan Sumsel

Selasa, 20 April 2021 - 11:28:00 WIB
Jelang PSU di PALI, Ini yang Dilakukan PDI Perjuangan Sumsel
Ketua DPD PDI Perjuangan Sumsel Ramanda N Kiemas. (Foto: Bambang Irawan)

Wakil Ketua DPRD Sumsel ini meminta kepada semua komponen pendukung untuk ikut menyukseskan PSU PALI yang kurang dari 24 jam tersebut. Terutama ketersediaan pasokan listrik dari PLN yang benar - benar menyiagakan layanannya hingga proses pemilihan selesai.

"Ini juga mengantisipasi hal negatif yang bisa terjadi saat minim penerangan di tempat digelarnya PSU tersebut," katanya. 

Ia juga mengimbau kepada masyarakat PALI untuk datang kembali ke TPS yang telah ditunjuk dan memilih sesuai dengan hati nurani. "Jauhkan pemikiran sempit siapa yang memberi materi dalam bentuk apapun, tapi tanamkan dalam hati, siapa yang akan membangun PALI lebih baik ke depannya," katanya.

Editor: Berli Zulkanedi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut