get app
inews
Aa Text
Read Next : Terungkap, Ini Motif Pria di Sumsel Bunuh Temannya

Detik-Detik Perampok Habisi Kakek Penjaga Kebun Tebu Milik BUMN di Ogan Ilir

Selasa, 01 November 2022 - 17:45:00 WIB
Detik-Detik Perampok Habisi Kakek Penjaga Kebun Tebu Milik BUMN di Ogan Ilir
Tiga pelaku perampokan yang tewaskan seorang kakek penjaga kebun tebu di Ogan Ilir ditangkap polisi. (Foto: Era N)

Setelah melakukan pencarian, korban ditemukan meninggal dunia dengan sejumlah luka di bagian tubuhnya. Petugas lalu melakukan penyelidikan dan hasilnya diamankan pelaku. "Ketiga pelau mengaku telah melakukan pencurian dengan kekerasan hingga menyebabkan korban meninggal dunia," katanya.

Kasat menyebutkan, dari hasil pemeriksaan diketahui peristiwa itu terjadi Minggu siang (30/10/2022) sekitar pukul 12.00 WIB. Ketiga pelaku mencegat korban yang hendak pulang. Lalu, korban dipukuli dan ditikam menggunakan pisau berkali-kali hingga meninggal dunia.

Setelah korban tidak berdaya, ketiga pelaku mengambil uang tunai Rp 7 juta milik korban dan ponselnya. "Ketiga pelaku masih menjalani pemeriksaan guna proses hukum lebih lanjut," katanya. 

Editor: Berli Zulkanedi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut