Cek Perizinan, Satpol PP Palembang Datangi Klub Malam yang Ricuh
Selasa, 20 Oktober 2020 - 13:04:00 WIB

Untuk diketahui, puluhan pengunjung di THM Arena 9, Palembang terlibat bentrok. Kejadian itu viral di media sosial.
Para pengunjung terlihat saling lempar dan saling pukul hingga suasana menjadi ricuh. Keributan tak berlangsung lama setelah dihentikan pihak keamanan dan pengunjung lainnya.
Editor: Nur Ichsan Yuniarto