get app
inews
Aa Text
Read Next : Cuaca Sumsel 21 Maret, Palembang dan Prabumulih Cerah Berawan

10 Makanan Khas Prabumulih, Semuanya Wajib Dicoba

Jumat, 24 Maret 2023 - 11:48:00 WIB
10 Makanan Khas Prabumulih, Semuanya Wajib Dicoba
Makanan khas Prabumulih salah satunya keripik nanas. (Foto: Istimewa)

8. Bolu Gulung

Sebagai kota penghasil nanas, Prabumulih juga memiliki bolu dengan isian selesai nanas. Makanan khas Prabumulih satu yakni bolu guling yang cantik, aroma kuat dan rasa yang menggoda. 

9. Pempek Semar

Makanan khas Prabumulih berikut pempek semar. Sama dengan pempek yang terkenal di Palembang, namun pempek semar di Prabumulih menggunakan saus atau cuka yang lebih encer bercampur acar. 

10. Pindang

Makanan khas Prabumulih yang terakhir pindang tulang. Sebagai bagian dari daerah Sumsel, Prabumulih juga memiliki pindang tulang yang khas. 

Makanan khas Prabumulih pindang tulang. (Foto: pariwisata Indonesia)
Makanan khas Prabumulih pindang tulang. (Foto: pariwisata Indonesia)

Penyajian sama dengan daerah lainnya. Namun bahan pelengkapnya yang berbeda yang membuat rasanya muda diterima dengan dominasi rasa asam dan gurih. Pindang di Prabumulih menggunakan tulang iga yang masih dibaluti daging yang empuk.

Demikian makanan khas Prabumulih di Sumatera Selatan yang wajib dicoba atau menjadi oleh-oleh. 

Editor: Berli Zulkanedi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut