Gubernur Sumsel Herman Deru saat menghadiri panen raya belum lama ini. (Foto: Bambang Irawan)

PALEMBANG, iNews.id - Gubernur Sumatra Selatan (Sumsel) Herman Deru menargetkan provinsi ini menjadi tiga besar penghasil beras nasional. Untuk itu, Herman Deru berharap dukungan dari PT Pupuk Sriwijaya untuk menjamin ketersediaan pupuk sampai pendampingan terhadap petani.

Saat ini, berdasarkan data dari Kementerian Pertanian, Sumsel berada di urutan ke empat masih kalah dengan provinsi di Pulau Jawa. “Dengan perbaikan data dan SDM, kami yakin bisa segera masuk tiga besar nasional,” ujarnya dalam sebuah kegiatan dalam rangka HUT ke-61 Pusri di Palembang, Kamis (24/12/2020). 

Target Sumsel mendapat dukungan dari PT Pupuk Sriwijaya yang akan merevitalisasi beberapa pabrik dan membuat komunitas pendamping petani. 


Editor : Berli Zulkanedi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network