Keluarga Tolak Autopsi
Atas hal itu pihak kepolisian menawarkan kemungkinan untuk autopsi. Namun pihak keluarga korban menolak melakukan dan telah membuat surat pernyataan penerimaan atas meninggalnya Sulaiman.
Jenazah akan dibawa ke kampung halaman untuk disemayamkan dan dikebumikan. Polisi telah menyerahkan kendaraan Pajero Sport kepada keluarga korban dengan membuat berita acara penyerahan barang temuan.
Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait