Petugas mengenakan APD mengevakuasi jenazah pria dari salah satu kosan di Palembang. (Foto: Ist)

Menurut keterangan dari pihak pengelola dan pelayan di penginapan itu, korban SPY sudah menginap di sana sejak Rabu (15/9) dan menempati kamar nomor 101. Tiga hari dari itu, korban memang sempat pergi meninggalkan kamar yang diduga untuk melakukan tes usap antigen di Charista Medika di Jalan Kebun Bunga, Sukarame sebagaimana surat yang ditemukan di kamar tersebut.

Jenazah telah dievakuasi oleh unit identifikasi Polrestabes Palembang dengan menggunakan APD lengkap ke rumah sakit Bhayangkara M Hasan untuk dilakukan visum. Namun, karena atas permintaan keluarga yang memutuskan untuk mengkremasi jenazah pria etnis keturunan Tionghoa tersebut, petugas pun meniadakan proses visum dan menyerahkan jenazah tersebut.

"Jenazah disudah serahkan ke pihak keluarga yang mana adik kandung korban yang memintanya untuk dikremasi oleh mereka," katanya.


Editor : Berli Zulkanedi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network