Indonesia akan mendapatkan bantuan empat juta vaksin Covid-19 Moderna dari Amerika Serikat. (Foto: Ilustrasi/Ist)

Sullivan dan Menlu Retno juga membahas mengenai rencana AS untuk meningkatkan bantuan bagi Indonesia dalam upaya tanggap Covid-19 yang lebih luas lagi.

Menekankan akan arti penting Indonesia, Asia Tenggara dalam upaya mengakhiri pandemi Covid-19 bagi Pemerintahan Presiden Joe Biden, Sullivan menjanjikan dukungan berkelanjutan serta keterlibatan tingkat tinggi AS dalam upaya peemeritah melawan kasus-kasus Covid-19 yang meningkat tajam.

AS dan negara-negara G7 telah menjanjikan sumbangan 1 miliar dosis vaksin melalui skema berbagi dan pendanaan kepada negara-negara di seluruh dunia dalam upaya mengakhiri pandemi Covid-19. Sebelumnya, Washington juga berjanji menyumbangkan 500 juta dosis vaksin Covid-19 Pfizer kepada 92 negara selama dua tahun ke depan.


Editor : Berli Zulkanedi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network