Kesal Keponakannya Berkata Kasar, Paman di Palembang Aniaya Bocah 6 Tahun

PALEMBANG, iNews.id - Seorang pria menganiaya keponakannya yang baru berusia 6 tahun, ironisnya pelaku merupakan paman korban. Kejadian bermula saat pelaku sakit hati saat mendengar korban berkata kasar, saat akan ditangkap, polisi sempat mendapatkan perlawanan.


Editor : Wahyu Triyogo

Bagikan Artikel: