PALEMBANG, iNews.id - Dampak kebakaran hutan dan lahan di beberapa wilayah Sumatera mulai terasa hingga Kota Palembang, Sumatera Selatan. Kota Pempek itu diselimuti asap terutama di Perairan Sungai Musi yang berada di pusat Kota Palembang.
Aktivitas warga pun mulai tergganggu. Selain mengganggu pernapasan, kabut asap juga mengurangi jarak pandang pengendara yang melintas. Berikut video selengkapnya.
Video Editor: Muarif Ramadhan
Editor : Dani M Dahwilani
Follow Berita iNewsSumsel di Google News
Bagikan Artikel: