PALEMBANG, iNews.id - Dapur milik warga di Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel) terbakar akibat tabung gas 3 Kg meledak. Akibatnya, penghuni rumah mengalami luka.
Petugas dibantu warga bergotong royong memadangkan api di rumah korban, Yadi. Ledakan tabung gas 3 Kg ini terjadi saat korban hendak memasang tabung yang baru dibelinya.
Video Editor: Khoirul Anfal
Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait